Cara berwisata pulau tidung tanpa paket sudah tentu sangatlah beragam pilihan nya, tergantung dari bagaimana kita menginginkan perjalanan tersebut untuk dapat tiba di objek wisata Pulau Tidung yang telah menjadi kawasan wisata yang favourite pada akhir-akhir ini, selain terkenal dengan pemandangan nya yang masih sangat natural dan juga alami, memiliki pantai dengan pasir nya yang putih dan air nya yang sangat bening hingga berwarna biru muda ini, kawasan wisata tersebut juga terkenal dengan wisata bahari nya yang indah.
Ada berbagai macam cara berwisata pulau tidung tanpa paket yang bisa dilakukan
Seperti menempuh perjalanan ala backpacker, pergi bersama keluarga dan kerabat saja, atau berpergian sendiri dengan mengajak beberapa teman, bahkan hingga
pergi ke pulau tidung tanpa menginap disana. Dari semua cara yang akan diakukan tadi, hal pertama yang harus dilakukan adalah sudah pasti kita harus mencari sarana transportasi terlebih dahulu untuk bisa mencapai kawasan wisata tersebut, salah satu nya adalah dengan menaiki kapal dari Pelabuhan Muara Angke Jakarta yang menuju Pulau Tidung, atau bisa juga melalui Marina Ancol dengan menggunakan jasa speedboat untuk mengantar kita kesana, dan perjalanan ditempuh dalam waktu sekitar tiga jam.
Setelah sampai di
Pulau Tidung, kita bisa dengan mudah mendapatkan penginapan/homestay disana, karena pada saat ini sarana dan prasarana di pulau tersebut sudah sangat mendukung seiring dengan majunya pariwisata disana, harga yang ditawarkan pun cukup beragam dan relatif murah dengan berbagai fasilitas. Setelah itu barulah kita bisa berkeliling untuk menikmati berbagai objek hiburan yang teredapat di Pulau Tidung, seperti kita bisa menyewa sepeda dari jasa penyewaan sepeda untuk berkelling pulau, berjalan melewati jembatan cinta untuk bisa sampai di Pulau Tidung Kecil, bersnorkeling dan diving (jika tidak memiliki perlengkapan kita bisa menyewa nya disana), menikmati watersport seperti banana boat, mengayuh kano, donat boat, dan motorboat. Pada saat ini disana juga sudah banyak yang menjual makanan sehingga kita tidak perlu khawatir, dan jangan lewatkan untuk berbeque pada malam harinya, juga menikmati kuliner khas pulau tersebut.
Semakin lama kita berada disana tentu budget yang dikeluarkan akan semakin besar, jadi alangkah baiknya jika kita melakukan sedikit riset terlebih dahulu agar kita dapat menentukan berapa lama kita akan tinggal disana dengan budget yang kita miliki. Demikian diatas adalah beberapa ulasan tentang
cara berwisata pulau tidung tanpa paket yang bisa kita lakukan, semoga bisa menjadi sumber informasi yang bermanfaat bagi anda semua yang akan berlibur kesana.
Anda sedang membaca artikel tentang Cara Berwisata Pulau Tidung Tanpa Paket dan anda bisa menemukan artikel Cara Berwisata Pulau Tidung Tanpa Paket ini dengan url https://tempat-objek-wisata.blogspot.com/2013/08/cara-berwisata-pulau-tidung-tanpa-paket.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Berwisata Pulau Tidung Tanpa Paket ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.